• SMK NEGERI 1 LUMUT
  • Mewujudkan Sekolah Yang Berprestasi Dan Berkualifikasi Ilmu Pengetahuan Teknologi, di Dasari Iman Dan Taqwa Yang Berakar Budaya Bangsa

Penyerahan Medali Kejuaraan Karate Antar DoJo Se Sumatera Utara

 

Sejumlah Atlet Karate Dojo Tapanuli Tengah berhasil menyabet medali dari berbagai kelas di Kejuaraan Karate Dojo Se-Sumatera Utara yang dilaksanakan di Gedung Bela Negara Rindam I/BB Pematang Siantar, pada tanggal 21-23 Januari 2022.

Untuk diketahui, kontingen Karate Dojo Tapanuli Tengah mengirimkan 13 orang atletnya, dan berhasil menyabet 2 medali perak dan 5 medali perunggu. Dimana diantaranya Siswa/i SMKN 1 Lumut yang tergabung dalam kontingen Karate Dojo Tapanuli Tengah menyumbangkan 1 medali perak dan 2 medali perunggu.

Sebagai informasi, berikut daftar perolehan medali dari Siswa/i SMK Negeri 1 Lumut :

No Nama Siswa Hasil Asal Sekolah
1 Rini Zebua Juara II  Kumite - 59 Kg Yunior Pi SMK N 1 Lumut
2 Getrudis Kenangan Laoli Juara III Kumite - 55 Kg Yunior Pa SMK N 1 Lumut
3 Sari Silaban Juara III Kumite - 59 Kg Yunior Pi SMK N 1 Lumut

Sebagai bentuk apresiasi atas perolehan medali ini, Kepala Sekolah SMK Negeri 1 Lumut memberikan penghargaan kepada siswa/i Berprestasi berupa Beasiswa Gratis Biaya SPP/Komite untuk yang Juara II (5 Bulan) dan Juara III (3 Bulan). 

Tulisan Lainnya
Pelaksanaan Asesmen Nasional Berbasis Komputer di SMK Negeri 1 Lumut Tahun 2022

Pada tanggal 31 Agustus sampai 1 September, SMKN 1 Lumut melaksanakan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK). Evaluasi yang dilakukan pemerintah ini bertujuan untuk pemetaan mutu sis

31/08/2022 18:36 - Oleh Administrator - Dilihat 753 kali
Upacara Peringatan HUT RI ke-77 di SMKN 1 Lumut

Pada kesempatan kali ini Tim redaksi akan berbagi informasi mengenai pelaksanaan Upacara HUT RI Ke-77 di SMK Negeri 1 Lumut. Dalam rangka menyambut peringatan HUT RI ke-77, SMK Negeri

18/08/2022 15:10 - Oleh Administrator - Dilihat 887 kali
Pelepasan Siswa/i Kelas XII SMK N 1 Lumut Tahun Ajaran 2021/2022

Senin, 09/05/2022. SMK Negeri 1 Lumut melaksanakan acara pelepasan dan perpisahan siswa siswi kelas XII.  Acara bertajuk Melangkah Bersama Menuju Masa Depan Gemilang ini berja

13/08/2022 17:53 - Oleh Administrator - Dilihat 774 kali
Penyerahan Medali Juara II dan lll Under Pa Karate 2022

Penyerahan Medali Juara II dan lll Under Pa Karate 2022 pada Kejuaraan Daerah Sumatera Utara kepada siswa SMKN 1 Lumut an. RESTU BERKAT LAOLI dan Penghargaan kepada ALDIZAL LAHAGU

31/01/2022 17:15 - Oleh Administrator - Dilihat 939 kali
Sosialisasi SNMPTN 2022 Kepada Peserta Didik Kelas XII dari Imatapsi

Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS) PDSS merupakan basis data yang berisikan rekam jejak kinerja sekolah dan nilai rapor siswa yang eligible mendaftar. PDSS mengakom

31/01/2022 16:51 - Oleh Administrator - Dilihat 708 kali
Bupati Bakhtiar Gratiskan Swab Antigen Bagi Peserta Seleksi ASN PPPK Guru di Tapteng

PANDAN :  Bupati Tapanuli Tengah Bakhtiar Ahmad Sibarani menginstruksikan kepada Dinas Pendidikan Kabupaten Tapteng agar seluruh peserta Seleksi Aparatur Sipil Negara (ASN) Pegawai

13/09/2021 14:51 - Oleh Administrator - Dilihat 770 kali
SMAN 1 Matauli dan SMKN 1 Lumut Lokasi SKD PPPK Guru di Tapteng

Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 1 Matauli dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 1 Lumut ditetapkan menjadi lokasi tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Pegawai Pemerintah dengan Pe

13/09/2021 14:47 - Oleh Administrator - Dilihat 1004 kali
Produk Kreatif SMK Negeri 1 Lumut

Lumut, 16 Maret 2021. Di masa pandemi Virus Covid-19, Siswa Otomotif SMK Negeri 1 Lumut didampingi Guru memproduksi Meja dan Kursi Untuk Sekolah.

16/03/2021 15:35 - Oleh Administrator - Dilihat 1616 kali
Kunjungan Kerja Wakil Ketua DPRD Prov Sumut, Bapak Rahmansyah Sibarani

Wakil Ketua DPRD Provinsi Sumatera Utara Rahmansyah Sibarani melaksanakan kunjungan kerja ke SMK Negeri 1 Lumut, jumat (18/12). Reses yang berlangsung di Aula SMK Negeri 1 Lumut itu dis

26/02/2021 11:36 - Oleh Administrator - Dilihat 2054 kali
Servis Gratis Sepeda Motor di SMK Negeri 1 Lumut Bersama Honda

Setelah dilakukannnya kerjasama antara SMK Negeri 1 Lumut dengan PT. Indako Trading Coy dalam banyak hal terutama mengenai peningkatan kualitas pendidikan khusus nya pada bidang Teknik

01/09/2020 21:30 - Oleh Administrator - Dilihat 1181 kali